Postingan

Mendidik Anak

Gambar
Meski anak masih berada di bawah pengawasan orangtua, bukan berarti mereka harus terus bergantung dengan orang tua. Pastinya orang tua ingin si kecil tumbuh menjadi anak yang mandiri. Apalagi tantangan masa depan yang akan dihadapi nanti jauh lebih berat dari hari ini. Dengan kemandirian yang dimiliki si kecil, ia akan lebih siap untuk menghadapi tantangan di masa depan. Untuk menjadikan anak lebih mandiri, simak beberapa hal di bawah ini : 1. Beri kepercayaan dan tanggung jawab.          Berikan sikecil kepercayaan dan tanggung jawab dalam menghadapi atau melakukan suatu kegiatan atau pekerjaan. 2. Sering libatkan langsung dalam sebuah aktivitas.             Ajak si kecil dalam sebuah kegiatan dan libatkan langsung ia dalam kegiatan tersebut, agar dia dapat belajar secara langsung. 3. Biarkan anak mencoba hal-hal baru.              Jangan melarang anak jika melakukan atau mencoba hal-hal baru 4. Berikan penghargaan atas pencapaiannya. 5. Memperbolehkan anak be

Pengembangan Karakter

Gambar
Pengembangan Karakter Di Sekolah           Pengembangan karakter dalam suatu sistem pendidikan adalah keterkaitan antara komponen-komponen karakter yang mengandung nilai-nilai perilaku, yang dapat dilakukan atau bertindak secara bertahap dan saling berhubungan antara pengetahuan nilai-nilai perilaku dengan sikap atau emosi yang kuat untuk melaksanakannya, baik terhadap Tuhan YME, dirinya, sesama, lingkungan, bangsa dan negara serta dunia internasional.        Karakter dikembangkan melalui tahap pengetahuan ( knowing ), pelaksanaan ( acting) , dan kebiasaan ( habit ). Karakter tidak terbatas pada pengetahuan saja. Seseorang yang memiliki pengetahuan kebaikan belum tentu mampu bertindak sesuai dengan pengetahuannya, jika tidak terlatih (menjadi kebiasaan) untuk melakukan kebaikan tersebut. Karakter juga menjangkau wilayah emosi dan kebiasaan diri.        Dengan demikian diperlukan tiga komponen karakter yang baik ( components of good character ) yaitu moral knowing (peng

Pendidikan Karakter

Gambar
PENDIDIKAN KARAKTER   Apa itu Pendidikan Karakter?  Pendidikan Karakter         Pendidikan karakter adalah pendidikan nilai, budi pekerti, moral, dan watak yang bertujuan untuk mengembangkan kemampuan seluruh warga sekolah, untuk memberikan keputusan baik-buruk, keteladanan, memelihara apa yang baik dan mewujudkan kebaikan itu dalam kehidupan sehari-hari dengan sepenuh hati (Rencana Aksi Nasional Pendidikan Karakter, 2010).           Pendidikan karakter adalah suatu sistem penanaman nilai-nilai karakter kepada warga sekolah yang meliputi komponen pengetahuan, kesadaran atau kemauan, dan tindakan untuk melaksanakan nilai-nilai tersebut, baik terhadap Tuhan Yang Maha Esa (YME), diri sendiri, sesama, lingkungan, maupun kebangsaan sehingga menjadi manusia insan kamil. Nilai-Nilai Pendidikan Karakter Nilai-nilai yang terkandung dalam pendidikan karakter, antara lain sebagai berikut :  Agama  Pancasila  Budaya  Tujuan Pendidikan Nasional Prin